Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2016

KANONISASI PERJANJIAN BARU

Gambar
The New Testament Canon (Grudem p40-45) Pengembangan kanon Perjanjian Baru dimulai dengan tulisan-tulisan para rasul.  Harus kita ingat penulisan kitab Injil berkaitan langsung dengan tindakan-tindakan untuk dalam sejarah penebusan.

KEIMAMATAN MELKISEDEK

Gambar
KEIMAMATAN MELKISEDEK (bagian 1) Ps. Yappy 20-Nov-2016 Kej 14:18-24 Ada 4 raja yang dipimpin oleh Kedorlaumer, menjajah 5 kerajaan   termasuk raja Sodom, selama 12 tahun. Lima kerajaan ini   membayar upeti kepada 4 raja penjajah itu.   Pada tahun yang ke13 raja Sodom dan sekutunya (kelompok 4) memberontak dan menyerang raja Elam dan sekutunya (kelompok 5) di lembah Sidim. Tapi raja Sodom dan sekutunya dikalahkan.   Harta benda Sodom dan Gomora dijarah oleh Kedarlaomer dan sekutunya termasuk Lot dan harta bendanya , keponakan Abraham, dibawa musuh.

PERISTIWA 411 JAKARTA (part3) - KETRENTAMAN DAN KEAMANAN

Gambar
Membawa Ketentraman Dan Keamanan Buat Negeri Ini Mendesak terus-menerus di hadapan Tahta. Deklarasikan kemenangan yang dari Tuhan kita. Dapatkan perkenananNya.  Deklarasikan firman-Nya dan kebenaranNya.

PERISTIWA 411 DI JAKARTA (part2) - PERGESERAN

Gambar
PERGESERAN-PERGESERAN DI INDONESIA Kita sudah melihat bukti dari peristiwa demo 411 di Jakarta. Itu barulah awal kegemparan. Kita adalah agen rahasia KerajaanNya dengan misi-misi yang tersembunyi (stealth missions) untuk masuk ke teritori musuh dengan Kuasa Darah-Nya yang menudungi kita.

PERISTIWA DEMO DAN KERUSUHAN DI JAKARTA 411

Gambar
KERUSUHAN JAKARTA 411 DAN KERUSUHAN DI EFESUS Kita melihat dari peristiwa demo dan kerusuhan 411 di Jakarta. Penduduk kota benar-benar sudah di depan pintu!!! Mereka mengalami kebingungan. Mereka diombang-ambingkan berbagai kepentingan sendiri: ambisi, memproteksi kepentingan diri sendiri, membela agama, kepentingan uang, kepentingan bisnis, merasa paling benar, merasa mayoritas,   demi partai, demi kekuasaan, demi status quo, dlsb.

MENGHASILKAN GENERASI MILIK KEPUNYAAN TUHAN SENDIRI

Gambar
IKAT-JANJI 1000 ANGKATAN   PS.Irene 30-Oktober-2016 Kita harus melihat gereja yang ingin Tuhan bangun. Karena rumah rohani bukan gedung, tapi terdiri dari nilai-nilai, pola, hukum-hukum, ketetapan. Itu yang harus kita tampilkan dalam hidup kita dimana pun.   Harus memiliki standar yang sama, baik di sekolah, di rumah, dalam   pekerjaan, dalam bisnis, dll. Tidak ada lagi standar ganda.